“Partner Sertifikasi Anda dari A sampai JOSS”
PT Jaya Orbit Sukses Semesta berdiri pada tahun 2023 dengan misi menghadirkan proses sertifikasi perorangan dan badan usaha yang lebih mudah, cepat, aman, dan terarah. Sejak beroperasi, kami melihat bahwa banyak penyedia layanan hanya berfokus pada pengurusan dokumen tanpa memberikan penjelasan yang jelas, sehingga klien sering merasa bingung dan tidak mendapatkan pendampingan yang mereka butuhkan. Karena itu, Jaya Orbit memilih pendekatan berbeda dengan mengutamakan kepastian, transparansi, dan kenyamanan. Kami mendampingi klien mulai dari konsultasi awal hingga sertifikat terbit, memastikan setiap proses berjalan sesuai aturan dan dapat dipahami dengan jelas. Dengan komitmen tersebut, kami hadir sebagai mitra yang dapat dipercaya untuk kebutuhan sertifikasi yang lebih terarah dan profesional.
Visi
Menjadi One Stop Service dalam layanan pembinaan, pelatihan, sertifikasi, dan jasa lainnya bagi dunia usaha, serta berperan aktif dalam pemerintah. penyampaian regulasi
